Rancang Bangun Sistem Informasi Bea Cukai Belawan (Aplikasi Sibela) Dalam Pengajuan Berkas Berbasis Web

  • Hendramanto Silaen Politeknik Negeri Medan
Keywords: sistem, aplikasi, informasi, PHP, MySQL, website

Article Metrics

Abstract view : 243 times

Abstract

Di zaman modern saat ini akses informasi untuk segala bidang baik dunia pendidikan sampai dunia bisnis menentukan kemajuan suatu bidang. Dengan diterapkan teknologi informasi sangat mempermudah dan memberikan manfaat besar bagi pengguna untuk mengaksesnya. Akan tetapi saat ini penggunaan tersebut belum dimanfaatkan secara efektif mungkin pada Kantor Bea Cukai Belawan. Di kantor Bea Cukai Belawan masih menggunakan manual dalam kegiatan pengajuan berkas dan masih menggunakan metode interaksi  secara langsung dengan pegawai yang mana pengguna jasa harus datang ke Kantor Bea Cukai untuk memberikan berkas pengajuan. Cara ini dianggap kurang efisien dan efektik dalam penggunaan waktu. Maka tujuan dari penelitian tugas hari ini adalah untuk membuat Sistem Informasi Bea Cukai (Aplikasi Sibela) dalam Pengajuan Berkas menggunakan bahasa pemrograman PHP dan MySQL dengan web server Apache dan menggunakan aplikasi kode editor sublime text  untuk membantu penulis mengerjakan pekerjaan lebih cepat dan mudah. Pokok utama dari aplikasi sibela berbasis web ini untuk mengelola data yang lengkap mengenai Kantor Pengawasan dan Pelayanan Tipe Madya Pabean Belawan. Dengan ada nya aplikasi sibela berbasis web tersebut, pengguna jasa dapat melihat semua informasi  dan memberikan pengajuan berkas pelayanan

References

[1]. Kadir, Abdul. 2019. Tuntunan Praktis Belajar Database Menggunakan MySQL, Yogyakarta: Andi
[2]. Rosa. A.S., dan Shalahuddin . M . 2013 . Rekayasa perangkat lunak terstruktur dan berorientasi objek: Bandung Informatika.
[3]. Rusmawan, UUS. 2011 . Koleksi Program Untuk Tugas Akhir dan Skripsi, Jakarta: Elex Media Komputindo.
[4]. Nugroho, Adi.2011. Perancangan dan Implementasi Sistem Basis Data . Yogyakarta: Andi Offset.
[5]. Sutabri, Tata. 2012. "Konsep Sistem Informasi". Yogyakarta: CV. Andi Offset.
[6]. Pressman, R.S.2015. Rekayasa Perangkat Lunak. Pendakatan Praktisi Buku I. Yogyakarta: Andi
[7]. Kadir, Abdul. 2019. Dasar pemrograman web dinamis menggunakan PHP edisi revisi kedua, Yogyakarta: Andi.
[8]. Nugroho, Bunafit. 2019. Aplikasi Pemrograman Web Dinamis dengan PHP dan MySQL, Yogyakarta: Penerbit Gava Media
[9]. Rosa, dan M.Shalahuddin. 2014. Rekayasa Perangkat Lunak Struktur dan Berorientasi Objek. Bandung : Informatika Tata Sutabri. 2012. Analisis Sistem Informasi. Andi. Yogyakarta.
[10]. Sidik, Betha. 2020. Pemrograman Database MySQL dengan PHP7, Bandung: Informatika Bandung.
[11]. Supono. 2016. Pemrograman Web Dengan Menggunakan PHP dan Framework Codeigniter. Yogyakarta: Deepublish(Grup Penerbitan CV Budi Utama)
[12]. Hakim, Lukmanul. 2019. Rahasia Inti Master PHP dan MySQLi (improved). Yogyakarta: CV. Lokomedia
Published
2022-10-13
How to Cite
Silaen, H. (2022). Rancang Bangun Sistem Informasi Bea Cukai Belawan (Aplikasi Sibela) Dalam Pengajuan Berkas Berbasis Web. Jurnal Multimedia Dan Teknologi Informasi (Jatilima), 4(01), 38-46. https://doi.org/10.54209/jatilima.v4i01.319
Section
Articles